Museum Cokelat Lindt

Langsung ke informasi produk
1 dari 1

Museum Cokelat Lindt di Zurich mengajak pengunjung menjelajahi dunia cokelat secara interaktif. Dengan mengunjungi Museum Cokelat Lindt, pengunjung dapat menelusuri sejarah kakao dari asalnya; saat kakao hanya dibudidayakan dan digunakan oleh penduduk asli Amerika, hingga pada akhirnya berujung di meja makan kerajaan Eropa. Fitur menarik di museum ini menjadi daya tarik tersendiri, museum ini menampilkan air mancur cokelat tertinggi di dunia (9,3 meter) dan toko cokelat terbesar di dunia.

Lihat detail lengkap

Tambahkan lokasi ini ke tur impian Anda

feature-item-1